Tuesday, June 17, 2014

Membuat mode ENERGY SAVING pada Blog

Kali ini admin akan membagi tutorial tentang cara pembuatan Efek ENERGY SAVING MODE pada blog kamu.
Berikut ini bagaimana langkah0langkah untuk membuatnya:

  1. Masuk ke Blogger.
  2. Pilih Template.
  3. Klik Edit HTML.
  4. Untuk Mengantisipasi Kesalahan , Lakukanlah BACKUP data terlebih dahulu.
  5. Cari code </head>
  6. Copy script dibawah ini dan paste dibawah code </head>.


<!-- safingmode -->
<script language='javascript' src='https://safing-mode.googlecode.com/svn/branches/safing-mode.js?time=5' type='text/javascript'/>


Untuk "time=5" yang berwarna merah pada code silahkan ganti dengan selera anda. Kalo sudah yakin puas dengan pekerjaan anda silahkan save pekerjaan anda dan lihat hasilnya.

berikut ini tampilan diblog saya:
ENERGY SAVING

This Is The Oldest Page


EmoticonEmoticon