Wednesday, July 16, 2014

Membuat Peringatan Template Blog Sedang Perbaikan "Maintenance"

Maintenance

Membuat Peringatan Template Blog Sedang Perbaikan "Maintenance" - Selamat sore sobat blogger dimanapun anda berada, kali ini saya akan memberikan sekedar info buat anda semuanya. Ya info atau postingan kali ini mengenai pesan peringatan kalau blog / website anda sedang dalam perbaikan. Oke langsung saja kita simak bagaimana cara membuatnya.

Langkah-langkah
  1. Masuk ke akun blogger anda.
  2. setelah itu masuk ke Edit HTML template anda.
  3. Cari kode html berikut ini ]]></b:skin> untuk mempermudah pencarian tekan Ctrl+F.
  4. Setelah itu copy dan lekatkan code dibawah ini taruh diatas code yang anda cari tadi.
html {
height: 100%;
background: url(https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjkomauUpypKVh-CQCtHZXk1-mhDuNL9r8RJC-hNOODECVlCa3qmmpEH2PVFRnihuNm4a55pcYkAIqExU3XEHkZaTaQEPuCIEoupX2KT0453ILs11uJMOC8fU5cCbWGMiXsYt2o3gUslJI/s1600/url.png) no-repeat center 50%;
margin: 0;
}
body {
display: none;
}
Setelah itu anda bisa menyimpan pekerjaan anda, dan lihat hasilnya pada blog anda.
Untuk mengubah gambar silahkan ganti link yang berwana MERAH pada code diatas dengan gambar yang anda inginkan.
Untuk membuat agar web / blog anda tidak maintenance cukup hapus semua code diatas atau anda bisa menyelection agar code tersebut tidak aktif.
Oke mungkin sekian postingan dari saya semoga apa yang saya berikan ini dapat berguna bagi anda semuanya.

2 blogger-disqus


EmoticonEmoticon